Terekam CCTV, Dua OTK Bakar Rumah Warga Tanjung Gusta Tengah Malam
Medan, MEDIA SURYA – Diduga, dua orang tak dikenal (OTK) membakar rumah warga Jalan Kelapa Tanjung Gusta Sunggal, Rabu (8/2/23) dini hari. Tampak rekaman CCTV dari kiriman grup, sekira pukul…
Polisi Hentikan Laporan Gus Samsudin Terhadap Pesulap Merah
MEDIA SURYA – Polda Jatim memutuskan untuk menghentikan penyidikan atas laporan dari Gus Samsudin terhadap Marcel Radhival atas dugaan pelanggaran UU ITE dengan mengeluarkan surat SP3 (Surat Perintah Penghentian Penyidikan).…
Energi Baru Terbarukan Siap Suplai Gelaran F1H2O di Balige
Balige, MEDIA SURYA – PLN Unit Induk Distribusi Sumatera Utara terus berbenah dalam persiapan kejuaraan dunia balap perahu super cepat F1 Powerboat (F1H2O) di Balige, Sumatera Utara pada 24 hingga…
DIALOG KEBUDAYAAN PWI PUSAT RAMAIKAN GIAT HPN 2023
Medan, MEDIA SURYA – Dialog Kebudayaan Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Pusat yang digelar di Hotel Santika Dyandra Medan, Selasa (7/2), turut meramaikan kegiatan Hari Pers Nasional (HPN) 2023 mulai 7-12…
SILATURAHIM NASIONAL DENGAN SMSI, EDY RAHMAYADI AJAK WARTAWANSIBER KERJA SAMA DENGAN PEMPROV
Medan, MEDIA SURYA – Gubernur Sumatera Utara (Sumut) Edy Rahmayadi mengajak para wartawan yang tergabung dalam Serikat Media Siber Indonesia (SMSI) untuk dapat bekerja sama dengan Pemerintah Provinsi (Pemprov) Sumut…
Erick Thohir Janji Lawan Tangan-tangan Kotor di Sepak Bola Indonesia
Jakarta, MEDIA SURYA – Calon Ketua Umum PSSI Erick Thohir berjanji akan melawan tangan-tangan kotor yang selama ini terlibat di sepak bola nasional. Erick resmi jadi calon ketua umum PSSI…
Jembatan Putus, Miris Puluhan Anak SD di Langkat Pergi dan Pulang Sekolah Harus Seberangi Sungai
LANGKAT, MEDIA SURYA – Miris melihat fenomena para siswa/siswi SDN 050677 di Basilam Desa Basilam Kecamatan Wampu Kabupaten Langkat, provinsi Sumatera Utara ini. Tak pernah terbayangkan jika di Kabupaten Langkat…
Pemerintah Tingkatkan Pasokan DMO Minyak Goreng Jelang Ramadan
Jakarta, MEDIA SURYA – Kelangkaan dan kenaikan harga minyak goreng disebabkan berkurangnya pasokan Domestic Market Obligation (DMO). Terutama dari pasokan Minyak Kita. Atas dasar itu, Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan…
Sukseskan HPN 2023, Bupati Deli Serdang Tinjau Kesiapan Gedung Astaka
DELI SERDANG, MEDIA SURYA – Bupati Deli Serdang, H Ashari Tambunan meninjau persiapan Kabupaten Deli Serdang sebagai lokasi pelaksanaan Hari Pers Nasional (HPN) di Gedung Astaka, Jalan Willem Iskandar, Desa…
Gempa 7,8 Magnitudo Guncang Turki dan Suriah, 360 Orang Dikabarkan Tewas
MEDIA SURYA – Turki bagian selatan dan Suriah bagian utara mengalami bencana alam gempa bumi berkekuatan 7,8 magnitudo. Dilansir dari berbagai sumber korban tewas diperkirakan sudah mencapai 360 orang. Gempa…
Evaluasi Mutu Sarana Dan Prasarana Polri, Puslitbang Polri Laksanakan Kunjungan Penelitian Ke Mapolresta Deli Serdang
DELI SERDANG, MEDIA SURYA – Bertempat di Aula Tribrata Polresta Deli Serdang, Kepolisian Resor Kota Deli Serdang menerima kunjungan dari Tim Pusat Penelitian dan Pengembangan (Puslitbang) Polri dalam rangka Evaluasi…
DPRD Deli Serdang Gelar Rapat Hasil Evaluasi RPJMD 2019 – 2024
DELI SERDANG, MEDIA SURYA – Kabupaten Deli Serdang menggelar rapat Hasil Evaluasi RPJMD Tahun 2019-2024 di ruang kerja Wakil Ketua III DPRD Deli Serdang, Senin (06/02/2023). Rapat tersebut dihadiri Wakil…
Jadi Pembina Upacara, Wabup Deli Serdang : Jangan Ikut Tawuran & Geng Motor !!
DELI SERDANG, MEDIA SURYA – Wakil Bupati (Wabup) Deli Serdang, HM Ali Yusuf Siregar mewanti-wanti para siswa sekolah di Kabupaten Deli Serdang, agar tidak ikut tawuran dan keanggotaan geng motor.…